;

Selasa, 04 Agustus 2009

HUT KAA


SISWA SMA N 6 BANDUNG "MENJADI PERWAKILAN PEMBAWA BENDERA NEGARA TANZANIA" KONFERENSI ASIA - AFRIKA


Mungkin segelintir orang menganggap bahwa berakhirnya perang dunia ke 2, bulan agustus 1945 silam, telah selesainya permusuhan antar bangsa-bangsa. hal ini tidak menjadi jaminan akan terciptanya perdamaian dunia. pada kenyataannya bangsa-bangsa masih berperang dan saling siku-menyikut, hanya saja perang kali ini melalui media ekonomi dan kebudayaan.

Sejarah terbentuknya Konferensi Asia-Afrika dengan tujuan mempromosikan kerjasama ekonomi dan kebudayaan Asia-Afrika dan melawan Kolonialisme atau Neokolonialisme Amerika Serikat, Uni Soviet atau negara imperialis lainnya.

Museum Asia-Afrika, Bandung 18 April 2009, kembali akan dilaksanakan pertemuan konferensi Asia-Afrika, Kabarnya dari berbagai presiden negara-negara akan hadir mengikuti pertemuan ini. 2 orang siswa dari SMA Negeri 6 Bandung terpilih sebagai perwakilan pembawa bendera negara Tanzania. yaitu `Muhammad Suhar Bimar dan Janu Saputra`.

semoga pertemuan konferensi kali ini, membawa aura perubahan positif bagi negara Indonesia dan negara-negara Asia-Afrika lainnya.

Merdeka....!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

;